Cara Instalasi Visual Studio 2010
1. Pada tahapan pertama dalam menginstal visual studio 2010 ialah kita harus mempersiapkan CD instalasi visual studio 2010 atau menggunakan softmaster yang bertipe/format EXE. Selanjutnya klik pada softmaster tersebut sehingga menampilkan gambar seperti berikut :
2. Untuk mulai penginstalan, pilih opsi “Install Visual Studio 2010”. Setelah memilih opsi tersebut maka akan keluar tampilan seperti pada gambar dibawah ini :
3. Setelah prosses di atas selesai, maka prosses selanjutnya akan menampilkan gambar seperti dibawah ini :
Capture diatas adalah tampilan ketika kita memilih opsi “Next”. Berikut keterangan dari nomor yang telah ditandai :
a. Pada bagian yang bertanda “a” merupakan bagian yang berisi License Agreement.Kita dapat mencetaknya dengan menekan button “Print” yang ada dibawahnya.
b. Pada bagian yang bertanda “b” merupakan bagian dimana kita menyetujui License Agreement. Tanpa mencentang bagian ini kita tidak akan dapat melanjutkan instalasi Visual Studio 2010 karena button “Next >” tidak akan aktif. Ketika kita mencentang bagiana ini maka button “next >” akan aktif
4. Untuk melanjutkan instalasi pilih button “Next >”. Setelah memilih opsi tersebut maka akan muncul tampilan sebagai berikut:
a. Merupakan bagian yang berisi opsi untuk menentukan bagaimana software Visual Studio 2010 akan diinstal. “Default” merupakan pilihan yang direkomendasikan oleh developer dalam penginstalan software ini. “Full” merupakan pilihan untuk menginstall dengan mengikutsertakan semua fitur yang ada pada software ini. Sedangkan “Custom” merupakan pilihan dimana kita dapat menentukan fitur atau beberapa ketentuan yang mau di install apa yang tidak.
b. Merupakan bagian untuk menentukan letak instalasi software ini.
c. Bagian ini menampilkan isi disk space kita, dimana kita dapat melihat kapasitas tiap-tiap hard disk kita.
5. Untuk melanjutkan instalasi, pilih “Install”. Setelah memilih opsi “Install” maka akan keluar tampilan sebagai berikut:
1. Pada tahapan pertama dalam menginstal visual studio 2010 ialah kita harus mempersiapkan CD instalasi visual studio 2010 atau menggunakan softmaster yang bertipe/format EXE. Selanjutnya klik pada softmaster tersebut sehingga menampilkan gambar seperti berikut :
Capture diatas merupakan tampilan awal ketika kita akan menginstal Visual Studio 2010, dari gambar diatas terdapat button “View ReadMe” dan “Exit”. Button “Exit” untuk keluar atau membatalkan sedangkan button “View ReadMe” untuk menampilkan petunjuk misalnya tentang System Requirements.
2. Untuk mulai penginstalan, pilih opsi “Install Visual Studio 2010”. Setelah memilih opsi tersebut maka akan keluar tampilan seperti pada gambar dibawah ini :
Pilih opsi “next” untuk melanjutkan. Jika ingin membatalkan, pilih opsi “Cancel”.
3. Setelah prosses di atas selesai, maka prosses selanjutnya akan menampilkan gambar seperti dibawah ini :
Capture diatas adalah tampilan ketika kita memilih opsi “Next”. Berikut keterangan dari nomor yang telah ditandai :
a. Pada bagian yang bertanda “a” merupakan bagian yang berisi License Agreement.Kita dapat mencetaknya dengan menekan button “Print” yang ada dibawahnya.
b. Pada bagian yang bertanda “b” merupakan bagian dimana kita menyetujui License Agreement. Tanpa mencentang bagian ini kita tidak akan dapat melanjutkan instalasi Visual Studio 2010 karena button “Next >” tidak akan aktif. Ketika kita mencentang bagiana ini maka button “next >” akan aktif
4. Untuk melanjutkan instalasi pilih button “Next >”. Setelah memilih opsi tersebut maka akan muncul tampilan sebagai berikut:
Berikut penjelasan dari tiap-tiap bagian yang telah ditandai :
a. Merupakan bagian yang berisi opsi untuk menentukan bagaimana software Visual Studio 2010 akan diinstal. “Default” merupakan pilihan yang direkomendasikan oleh developer dalam penginstalan software ini. “Full” merupakan pilihan untuk menginstall dengan mengikutsertakan semua fitur yang ada pada software ini. Sedangkan “Custom” merupakan pilihan dimana kita dapat menentukan fitur atau beberapa ketentuan yang mau di install apa yang tidak.
b. Merupakan bagian untuk menentukan letak instalasi software ini.
c. Bagian ini menampilkan isi disk space kita, dimana kita dapat melihat kapasitas tiap-tiap hard disk kita.
5. Untuk melanjutkan instalasi, pilih “Install”. Setelah memilih opsi “Install” maka akan keluar tampilan sebagai berikut:
Tampilan diatas menunjukkan proses instalasi sedang berlangsung, tunggu sampai proses instalasi selesai. Untuk membatalkan instalasi software ini , klik “Cancel”. Setelah proses selesai maka akan muncul tampilan sebagai berikut:
Pada gambar di atas menunjukkan bahwa prosses install telah berhasil, maka tahapan terakhir yang harus anda lakukan adalah mengklik tombol finish untuk mengakhiri prosses tersebut.Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Sistem Informasi /
Tutorial
dengan judul Cara Instalasi Visual Studio 2010. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://aina-tunk.blogspot.com/2015/04/cara-instalasi-visual-studio-2010.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Tunk-Tunk - Rabu, 01 April 2015
Belum ada komentar untuk "Cara Instalasi Visual Studio 2010"
Posting Komentar